Kamis, 23 Mei 2013

10 Makanan yang Bikin Anda Panjang Umur

TEMPO.CO, Jakarta - Panjang pendeknya umur memang ada di tangan Tuhan. Tapi menerapkan pola hidup sehat dapat membantu Anda menjauhi segala macam penyakit, yang pada akhirnya dapat memperpanjang harapan hidup. Dilansir dari berbagai sumber, berikut beberapa makanan yang diklaim mencegah berbagai macam penyakit dan membuat tubuh sehat lebih lama.

1. Kedelai
Kedelai mengandung zat besi yang sangat tinggi dibanding makanan yang lainnya. Kedelai bermanfaat untuk mengontrol kolestrol dalam tubuh, sehingga terhindar dari berbagai penyakit seperti obesitas dan penyakit jantung. Kedelai juga bermanfaat untuk para wanita. Salah satu manfaat keledai yaitu dapat mengelola gejala menopause. Selain itu diet kedelai sangat manjur untuk mendapatkan berat badan ideal.

Selanjutnya: Antioksidan

http://www.tempo.co/read/news/2013/05/23/060482549/10-Makanan-yang-Bikin-Anda-Panjang-Umur